TUGAS
Author: rahman.dheone // Category:
perasaan ini kalut
perasaan ini tidak tenang
perasaan ini kacau
saat masih terhutang dengan masalah
saat masih terbelit dengan janji
saat tugas masih belum finish
tak bisa memikirkan lainnya
tak bisa bercanda guyon dengan sesama
tak bisa tidur dengan nyenyaknya
yang ada hanyalah satu
menyelesaikan yang tertunda
mengakhiri dengan hasil yang sangat baik
perasaan ini tidak tenang
perasaan ini kacau
saat masih terhutang dengan masalah
saat masih terbelit dengan janji
saat tugas masih belum finish
tak bisa memikirkan lainnya
tak bisa bercanda guyon dengan sesama
tak bisa tidur dengan nyenyaknya
yang ada hanyalah satu
menyelesaikan yang tertunda
mengakhiri dengan hasil yang sangat baik
0 Responses to "TUGAS"
Post a Comment